PWI Pokja Jakbar dan Sudin Kesehatan Bersinergi untuk Edukasi Masyarakat

- Penulis

Selasa, 14 Januari 2025 - 07:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wakil Sekretaris Ferry Marinus, bersama anggota Anggi dan Ade, diterima langsung oleh Kepala Suku Dinas Kesehatan Jakarta Barat, dr. Erizon Safari, MKK, didampingi Kepala Seksi Pelayanan Kesehatan, dr. Wahyu.

Wakil Sekretaris Ferry Marinus, bersama anggota Anggi dan Ade, diterima langsung oleh Kepala Suku Dinas Kesehatan Jakarta Barat, dr. Erizon Safari, MKK, didampingi Kepala Seksi Pelayanan Kesehatan, dr. Wahyu.

JAKARTA – Dalam upaya memperkuat sinergi antar stakeholder di wilayah Jakarta Barat, Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pokja Wali Kota Jakarta Barat mengadakan audiensi dengan Sudin Kesehatan Jakarta Barat pada Senin (13/01/2025).

Kunjungan ini bertujuan memperkenalkan jajaran pengurus baru sekaligus menjajaki kolaborasi dalam mendukung berbagai program pemerintah.

    Ketua PWI Pokja Jakarta Barat, Noto Prayitno yang diwakili oleh Wakil Sekretaris Ferry Marinus, bersama anggota Anggi dan Ade, diterima langsung oleh Kepala Suku Dinas Kesehatan Jakarta Barat, dr. Erizon Safari, MKK, didampingi Kepala Seksi Pelayanan Kesehatan, dr. Wahyu.

    Baca Juga :  Sarbumusi Soroti Fenomena Pungli Yang Jadi Penghambat Investasi di Indonesia

    “Kegiatan ini menjadi momentum penting bagi kami untuk membangun sinergi dengan stakeholder terkait. Kami juga memperkenalkan pengurus baru PWI Pokja Jakarta Barat serta menyampaikan program kerja yang bisa dikolaborasikan dengan Sudin Kesehatan,” ungkap Ferry Marinus.

    Ferry menambahkan bahwa PWI Pokja Jakarta Barat berkomitmen mendukung publikasi setiap kegiatan dan inisiatif dari Sudin Kesehatan melalui pemberitaan yang positif. “Kami siap bersinergi dalam menyukseskan program-program kesehatan di wilayah Jakarta Barat,” tambahnya.

    Baca Juga :  Viral, Pasir Laut Pulau Pari Dikeruk, Mangrove Di Cabut, Warga Net Menghujat

    Di sisi lain, dr. Erizon Safari menyampaikan apresiasi atas langkah PWI Pokja Wali Kota Jakarta Barat yang proaktif membangun kerja sama. Ia menekankan pentingnya kolaborasi antara pemerintah dan media dalam menyampaikan informasi kesehatan yang akurat dan menjangkau masyarakat luas.

    Baca Juga :  Kepala Terminal Kalideres Pastikan Armada Bus Laik Jalan Sebagai Angkutan Natal dan Tahun Baru

    “Kami sangat menyambut baik misi yang dibawa PWI Pokja Jakarta Barat. Kolaborasi ini dapat membantu memperluas jangkauan edukasi dan sosialisasi program kesehatan di masyarakat,” ujar dr. Erizon.

    Audiensi ini menjadi langkah awal dari berbagai rencana sinergi antara PWI Pokja dan Sudin Kesehatan Jakarta Barat. Ke depan, diharapkan kerja sama ini dapat memberikan manfaat yang nyata dalam peningkatan layanan kesehatan dan kesadaran masyarakat di Jakarta Barat.*

    Berita Terkait

    Wali Kota Jakpus Arifin Sambut Baik Audensi PWI
    Andri Santosa Lakukan Sidak ke Pasar Tradisional, Temukan Harga Minyakita Melebihi Het
    Penertiban PKL dan Parkir Liar di Pasar Senen Libatkan 200 Personel Gabungan
    Pemkot Jakpus Gelar Penertiban PKL dan Parkir Liar di Cempaka Putih Raya
    Presiden Prabowo Imbau Pengusaha Aplikator Beri THR Untuk OJOL
    Tingkatkan Karakter Siswa, SMAN 5 Jakarta Gelar Kegiatan Ramadan
    Dedi Mulyadi: Kemarin Laut Punya Sertifikat Sekarang Aliran Sungai
    Pasar Malam Ganggu Aktivitas Warga, Pejabat Harus Tanggung Jawab

    Berita Terkait

    Kamis, 13 Maret 2025 - 19:08 WIB

    Wali Kota Jakpus Arifin Sambut Baik Audensi PWI

    Kamis, 13 Maret 2025 - 12:11 WIB

    Andri Santosa Lakukan Sidak ke Pasar Tradisional, Temukan Harga Minyakita Melebihi Het

    Selasa, 11 Maret 2025 - 22:37 WIB

    Penertiban PKL dan Parkir Liar di Pasar Senen Libatkan 200 Personel Gabungan

    Senin, 10 Maret 2025 - 21:49 WIB

    Pemkot Jakpus Gelar Penertiban PKL dan Parkir Liar di Cempaka Putih Raya

    Senin, 10 Maret 2025 - 18:01 WIB

    Tingkatkan Karakter Siswa, SMAN 5 Jakarta Gelar Kegiatan Ramadan

    Berita Terbaru

    Megapolitan

    Wali Kota Jakpus Arifin Sambut Baik Audensi PWI

    Kamis, 13 Mar 2025 - 19:08 WIB

    Anggi mengeluarkan gelas ukur. Kemudian dia melakukan pengukuran isi Minyakita tersebut dengan di saksikan pedagang.

    Hukum & Kriminal

    Satgas Pangan Polda Metrojaya Temukan Minyakita Tak Sesuai Takaran

    Rabu, 12 Mar 2025 - 10:06 WIB