Pemkot Jakpus Berikan Tali Kasih Bagi Penyintas Kebakaran Kebon Kosong

- Penulis

Sabtu, 21 Desember 2024 - 12:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua RW 05 Kebon Kosong Yulianto mengucapkan terima kasih atas perhatian pegawai Pemkot Administrasi Jakarta Pusat atas bantuannya, nantinya segala bentuk bantuan ini akan dibagikan secara adil kepada warga.

Ketua RW 05 Kebon Kosong Yulianto mengucapkan terima kasih atas perhatian pegawai Pemkot Administrasi Jakarta Pusat atas bantuannya, nantinya segala bentuk bantuan ini akan dibagikan secara adil kepada warga.

JAKARTA – Walikota Administrasi Jakarta Pusat Arifin memberikan bantuan sosial kepada warga Kebon Kosong penyintas kebakaran di pengungsian sementara, Jalan Benyamin Sueb, Kecamatan Kemayoran, Jumat (20/12/2024).

Arifin menjelaskan, pihaknya datang kembali kepada warga terdampak kebakaran Kebon Kosong, untuk memberikan tali kasih dari pegawai ASN di Pemerintah Kota (Pemkot) Administrasi Jakarta Pusat.

Baca Juga :  Viral Jembatan Angke Cengkareng, Jakarta Barat, Rusak dan Berlubang Tuai Kritikan

“Bantuan sosial ini berupa uang tunai sebesar 100 juta, ada pakaian, alat mandi, selimut, baju, dan handuk. Ini merupakan kepedulian kita kepada warga yang mengalami musibah kebakaran,” katanya.

Arifin juga berharap para donatur di wilayah Kecamatan Kemayoran juga dapat membantu penyintas kebakaran agar dapat berusaha atau berdagang kembali.

Baca Juga :  Wali Kota Jakpus Arifin Sambut Baik Audensi PWI

“Saya juga menanyakan kepada mereka, makannya gimana, surat-surat penting gimana, alhamdulilah makan semua tercukupi, surat penting sedang dalam proses” lugasnya.

“Tadi juga kita berikan kepada salah satu anak pemenang lomba Puisi Tingkat Kota piala baru karena piala yang lama telah terbakar,” imbuhnya.

Sementara itu, Ketua RW 05 Kebon Kosong Yulianto mengucapkan terima kasih atas perhatian pegawai Pemkot Administrasi Jakarta Pusat atas bantuannya, nantinya segala bentuk bantuan ini akan dibagikan secara adil kepada warga.

Baca Juga :  Rakyat Dirampok Minyak Goreng, Pemerintah Kemana?

“Saya dan warga juga berharapan dapat kembali lagi ke rumahnya masing-masing, dan bisa dibantu dalam membangun rumah warga kembali,” tandasnya.

Berita Terkait

Terus Berkembang Kantor Hukum Rinto Hartoyo Agus Gandeng D’satriad Law Firm
Peduli Sesama, PT KCN Salurkan Bantuan Sembako ke Korban Banjir Bekasi
Agenda Sidang Gugatan di Tunda, Alasan Banjir
Menteri LH dan DPR-RI Kunjungi Vihara Siddartha Terkait Penolakan Pengolahan Sampah
Banjir Kembali Merendam Wilayah Jakarta
AHY Peringatkan Sopir dan Perusahaan Truk ODOL
Presiden Prabowo Pimpin Upacara Parade Senja
Polisi Mengungkap Kasus Peredaran Narkoba Lintas Provinsi

Berita Terkait

Sabtu, 8 Maret 2025 - 11:29 WIB

Terus Berkembang Kantor Hukum Rinto Hartoyo Agus Gandeng D’satriad Law Firm

Jumat, 7 Maret 2025 - 17:17 WIB

Peduli Sesama, PT KCN Salurkan Bantuan Sembako ke Korban Banjir Bekasi

Selasa, 4 Maret 2025 - 19:36 WIB

Agenda Sidang Gugatan di Tunda, Alasan Banjir

Selasa, 4 Maret 2025 - 19:00 WIB

Menteri LH dan DPR-RI Kunjungi Vihara Siddartha Terkait Penolakan Pengolahan Sampah

Selasa, 4 Maret 2025 - 12:26 WIB

Banjir Kembali Merendam Wilayah Jakarta

Berita Terbaru

Megapolitan

Wali Kota Jakpus Arifin Sambut Baik Audensi PWI

Kamis, 13 Mar 2025 - 19:08 WIB

Anggi mengeluarkan gelas ukur. Kemudian dia melakukan pengukuran isi Minyakita tersebut dengan di saksikan pedagang.

Hukum & Kriminal

Satgas Pangan Polda Metrojaya Temukan Minyakita Tak Sesuai Takaran

Rabu, 12 Mar 2025 - 10:06 WIB