Berkah Ramadan PLN Siapkan 1000 Sembako Murah

- Penulis

Jumat, 14 Maret 2025 - 17:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PLN Peduli hadir dengan Gebyar Ramadan di Kecamatan Johar Baru mengadakan program sembako tebus murah.

PLN Peduli hadir dengan Gebyar Ramadan di Kecamatan Johar Baru mengadakan program sembako tebus murah.

Jakarta– Warga Johar Baru Kota Administrasi Jakarta Pusat menghadiri pasar murah sembako dari PT PLN (Persero). Untuk masyarakat umum di GOR (Gelanggang Olahraga Remaja) Johar Baru Jalan Rawa Selatan, Kecamatan Johar Baru, Jumat (14/3/2025).

Kegiatan yang bertajuk. Terang Berkah Ramadan ini. Menawarkan 1000 paket sembako,dengan harga terjangkau,yakni 50 ribu rupiah per paketnya bagi masyarakat umum.

Arifin mengucapkan terima kasih kepada PLN. Karena sudah mengadakan kegiatan bazar murah pada bulan Ramadan. Menjelang Idul Fitri kepada masyarakat Jakarta Pusat khususnya Johar Baru karena ada beberapa jenis barang terjadi kenaikan.

Baca Juga :  Arifin, Wali Kota Jakpus Pimpin Langsung Razia Parkir Liar yang Meresahkan Kepentingan Umum 

“Alhamdulillah PLN Peduli hadir dengan Gebyar Ramadan di Kecamatan Johar Baru mengadakan program sembako tebus murah. Di mana dari harga 135 ribu bisa di tebus dengan harga 50 ribu,” kata Arifin.

Menurut Arifin, kegiatan ini sangat baik sekali di karenakan banyak membantu meringankan beban masyarakat dalam rangka menyambut lebaran. Khususnya dalam memenuhi kebutuhan pokok selama bulan Ramadan.

“Tempat ini sangat cocok di pilih yaitu. Johar Baru karena warganya sangat padat dan memang termasuk kategori yang memang perlu mendapatkan perhatian bersama. Mudah-mudahan nanti ada kegiatan lainnya bentuk PLN Peduli yang bisa di kontribusikan di wilayah Jakarta Pusat,” tutur Arifin.

Baca Juga :  Jelang Nataru, Walikota Jakpus Pantau Pasokan Harga Pangan di Pasar Senen Blok III dan Citywalk Sudirman

Arifin pun mengimbau kepada masyarakat yang nantinya akan mudik lebaran untuk memperhatikan keterkaitan dengan penggunaan listrik agar mengantisipasi terjadinya kebakaran.

“Yang perlu menjadi perhatian bersama adalah bagaimana warga dalam penggunaannya. Listrik yang tidak perlu di gunakan semua harus di padamkan, di putuskan alirannya untuk mencegah bahaya kebakaran,” imbuhnya.

Baca Juga :  Pemkot Jakpus Gelar Penertiban PKL dan Parkir Liar di Cempaka Putih Raya

Sementara itu, General Manager PLN Unit Induk Distribusi (UID) Jakarta Raya Lasiran menambahkan, selain pasar murah. PLN juga mengadakan mudik gratis melalui kereta dan bus bagi masyarakat yang mau pulang kampung.

“Bagi semua warga yang mau mudik gratis hari ini sudah bisa mendaftar lewat PLN mobile. Keberangkatannya pada tanggal 26 dan 27 Maret, jadi kepada warga semua yang ingin mudik silakan mendaftar,” pungkasnya.

Sumber: Kominfotik JP/Rio

Berita Terkait

Wali Kota Jakpus Arifin Sambut Baik Audensi PWI
Andri Santosa Lakukan Sidak ke Pasar Tradisional, Temukan Harga Minyakita Melebihi Het
Penertiban PKL dan Parkir Liar di Pasar Senen Libatkan 200 Personel Gabungan
Pemkot Jakpus Gelar Penertiban PKL dan Parkir Liar di Cempaka Putih Raya
Presiden Prabowo Imbau Pengusaha Aplikator Beri THR Untuk OJOL
Tingkatkan Karakter Siswa, SMAN 5 Jakarta Gelar Kegiatan Ramadan
Dedi Mulyadi: Kemarin Laut Punya Sertifikat Sekarang Aliran Sungai
Pasar Malam Ganggu Aktivitas Warga, Pejabat Harus Tanggung Jawab

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 17:10 WIB

Berkah Ramadan PLN Siapkan 1000 Sembako Murah

Kamis, 13 Maret 2025 - 19:08 WIB

Wali Kota Jakpus Arifin Sambut Baik Audensi PWI

Kamis, 13 Maret 2025 - 12:11 WIB

Andri Santosa Lakukan Sidak ke Pasar Tradisional, Temukan Harga Minyakita Melebihi Het

Selasa, 11 Maret 2025 - 22:37 WIB

Penertiban PKL dan Parkir Liar di Pasar Senen Libatkan 200 Personel Gabungan

Senin, 10 Maret 2025 - 21:49 WIB

Pemkot Jakpus Gelar Penertiban PKL dan Parkir Liar di Cempaka Putih Raya

Berita Terbaru

PLN Peduli hadir dengan Gebyar Ramadan di Kecamatan Johar Baru mengadakan program sembako tebus murah.

Megapolitan

Berkah Ramadan PLN Siapkan 1000 Sembako Murah

Jumat, 14 Mar 2025 - 17:10 WIB

Foto : Etle traffic light Cengkareng Jakarta Barat dok.plus62

News

Begini Langkah Mekanisme Pelanggaran ETLE

Jumat, 14 Mar 2025 - 16:32 WIB

Megapolitan

Wali Kota Jakpus Arifin Sambut Baik Audensi PWI

Kamis, 13 Mar 2025 - 19:08 WIB

FWLS di jerat dengan sejumlah pasal berlapis, di antaranya. Pasal 6 huruf C, Pasal 12, Pasal 14 ayat 1 huruf A dan B. Serta Pasal 15 ayat 1

Hukum & Kriminal

Polri Tetapkan FWLS Eks Kapolres Ngada Jadi Tersangka

Kamis, 13 Mar 2025 - 16:38 WIB