Antisipasi Pohon Tumbang Dinas Pertamanan Kalideres Lakukan Pemangkasan

- Penulis

Rabu, 25 Desember 2024 - 15:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Untuk mengantisipasi resiko pohon tumbang, Dinas Pertamanan Kec. Kalideres bekerja sama dengan tim PPSU Kel. Tegal Alur, melakukan pemangkasan pohon di sepanjang Jl. Permata Rt 004/011 Tegal Alur, rabu (25/12/2024).

Untuk mengantisipasi resiko pohon tumbang, Dinas Pertamanan Kec. Kalideres bekerja sama dengan tim PPSU Kel. Tegal Alur, melakukan pemangkasan pohon di sepanjang Jl. Permata Rt 004/011 Tegal Alur, rabu (25/12/2024).

JAKARTA – Untuk mengantisipasi resiko pohon tumbang, Dinas Pertamanan Kec. Kalideres bekerja sama dengan tim PPSU Kel. Tegal Alur, melakukan pemangkasan pohon di sepanjang Jl. Permata Rt 004/011 Tegal Alur, rabu (25/12/2024).


Ketua RW 011 Bapak Suwawi (55) menyatakan, bahwa pemangkasan pohon ini menanggapi usulan dari pengurus wilayah dan masyarakat.

Baca Juga :  Ketua PWI Jakpus: Usut Tuntas Dugaan Korupsi Rp15 Miliar Kepala Dinas Kebudayaan DKI


“Kami telah bersurat ke Dinas terkait, alhamdulillah direspon dengan baik dan ditindaklanjuti. ” Ujar Suwawi.


Dia pun menegaskan, saat musim hujan resiko pohon tumbang sangat tinggi yang dapat mengancam keamanan masyarakat.


“Kalau musim hujan biasanya anginnya kencang, saya khawatir pohon bisa tumbang kalau dahannya tidak segera dipangkas, dan itu sangat berbahaya buat masyarakat. ” Imbuhnya.

Baca Juga :  Penertiban PKL dan Parkir Liar di Pasar Senen Libatkan 200 Personel Gabungan


Kegiatan ini juga dibantu oleh tim PPSU Kel. Tegal Alur yang mempersiapkan satu unit truk untuk membersihkan dan mengangkut sampah-sampah pohon.


“Kurang lebih ada dua truk sampah-sampah pohon yang kita angkut bang. ” Ungkap Nawi (48) anggota PPSU.


Di samping itu, Masyarakat dan pengurus wilayah RW 011 berharap agar dinas terkait lebih meningkatkan perawatan pohon di sepanjang jalan, demi mengantisipasi risiko-risiko yang akan terjadi.

Baca Juga :  Pemerintah yang Suka Nyusahin Rakyat


“Harapan saya sih bang, dinas terkait bisa meningkatkan perawatan pohon secara berkala, agar mengurangi resiko dan masyarakat aman. ” Pungkas Ketua RW 011.

Berita Terkait

Penertiban PKL dan Parkir Liar di Pasar Senen Libatkan 200 Personel Gabungan
Pemkot Jakpus Gelar Penertiban PKL dan Parkir Liar di Cempaka Putih Raya
Presiden Prabowo Imbau Pengusaha Aplikator Beri THR Untuk OJOL
Tingkatkan Karakter Siswa, SMAN 5 Jakarta Gelar Kegiatan Ramadan
Dedi Mulyadi: Kemarin Laut Punya Sertifikat Sekarang Aliran Sungai
Pasar Malam Ganggu Aktivitas Warga, Pejabat Harus Tanggung Jawab
PT Tanur Muthmainnah Tour Bukber Bersama 1000 Anak Yatim
Perkumpulan Warga Tulang Sehat Indonesia (Perwatusi) Salurkan Bantuan bagi Korban Banjir Bekasi

Berita Terkait

Selasa, 11 Maret 2025 - 22:37 WIB

Penertiban PKL dan Parkir Liar di Pasar Senen Libatkan 200 Personel Gabungan

Senin, 10 Maret 2025 - 21:49 WIB

Pemkot Jakpus Gelar Penertiban PKL dan Parkir Liar di Cempaka Putih Raya

Senin, 10 Maret 2025 - 19:49 WIB

Presiden Prabowo Imbau Pengusaha Aplikator Beri THR Untuk OJOL

Senin, 10 Maret 2025 - 18:01 WIB

Tingkatkan Karakter Siswa, SMAN 5 Jakarta Gelar Kegiatan Ramadan

Minggu, 9 Maret 2025 - 22:01 WIB

Pasar Malam Ganggu Aktivitas Warga, Pejabat Harus Tanggung Jawab

Berita Terbaru

Anggi mengeluarkan gelas ukur. Kemudian dia melakukan pengukuran isi Minyakita tersebut dengan di saksikan pedagang.

Hukum & Kriminal

Satgas Pangan Polda Metrojaya Temukan Minyakita Tak Sesuai Takaran

Rabu, 12 Mar 2025 - 10:06 WIB

Prabowo berharap, kebijakan THR ojol itu bisa membuat driver ojol dan kurir online. Bisa merasakan Idul Fitri dalam keadaaan yang baik.

Megapolitan

Presiden Prabowo Imbau Pengusaha Aplikator Beri THR Untuk OJOL

Senin, 10 Mar 2025 - 19:49 WIB

Kepala Sekolah. SMAN 5 Jakarta Teguh Santoso, S.Pd., M.Si, Menegaskan. Bahwa Kegiatan Ramadan tidak hanya di peruntukkan bagi siswa muslim. Bagi siswa non-muslim yang di fasilitasi tetap mendapat pembinaan yang sesuai dengan keyakinan nya masing-masing.

Megapolitan

Tingkatkan Karakter Siswa, SMAN 5 Jakarta Gelar Kegiatan Ramadan

Senin, 10 Mar 2025 - 18:01 WIB