Polres Tangerang Kota Berbagi Takjil di Bulan Ramadan

- Jurnalis

Sabtu, 15 Maret 2025 - 16:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polres Tangerang Kota menggelar kegiatan sosial di Bulan Suci Ramadan berbagi takjil dan sosialisasi keamanan mudik

Polres Tangerang Kota menggelar kegiatan sosial di Bulan Suci Ramadan berbagi takjil dan sosialisasi keamanan mudik

Tangerang, Plus62.co – Polres Tangerang Kota menggelar kegiatan sosial di Bulan Suci Ramadan berbagi takjil dan sosialisasi keamanan mudik kepada masyarakat.(15/3/2025).

Kapolres Tangerang Kota, Kombes Pol Zain Dwi Nugroho mengatakan. Kegiatan ini bertujuan untuk menebar kebahagiaan serta meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya keselamatan selama arus mudik.

Baca Juga :  Polres Metro Jakarta Barat Ungkap Laboratorium Gelap Narkotika di Wilayah Cengkareng

“Hari ini kita lakukan bersama teman-teman media. Kita ajak untuk merasakan berbagi kebahagiaan Ramadan dengan masyarakat yang melewati depan Mako Polres Tangerang Kota,” ujar Kapolres (15/3/2025).

Kapolres Tangerang Kota Berbagi Ke Pengendara Mobil Yang Melintas di Depan Mako Polres Tangerang Kota

Selain berbagi takjil. Kapolres Tangerang kota juga mengimbau kepada masyarakat yang akan melakukan mudik lebaran tahun ini agar mencek kondisi kendaraan.

Baca Juga :  Perubahan Tilang STNK Mati Dua Tahun Kendaraan di Sita,Hoaks

“Buat pengendara yang mau mudik siapkan pisik sehingga saat mudik bisa tetap fokus berkendara. Jangan lupa cek kondisi kendaraan dan perlengkapan sperti. STNK SIM rantai lampu penerang apakah ada yang mati atau tidak,” ujar Zain.

Baca Juga :  HOAX, Informasi Pembuatan SIM Gratis Berlaku Seumur Hidup

Sebagai bentuk Polri untuk masyarakat. Polri menyediakan hotline pelayanan dan pengaduan yang bisa di akses masyarakat kususnya bagi yang melaksanakan mudik lebaran.

“Kepada masyarakat kususnya yang akan melaksanakan mudik bahwa kita sudah siapkan hotline pelayanan dan pengaduan di 110,”tutup zein

Berita Terkait

Polres Metro Jakarta Barat Ungkap Laboratorium Gelap Narkotika di Wilayah Cengkareng
Polsek Benda Gelar Acara Pengajian Rutin dan Santunan Anak Yatim
Polsek Benda Tangerang Adakan Acara Lepas Sambut Kapolsek Lama ke Kapolsek Baru
Baharkam Polri Gelar Sertifikasi Kompetensi Bagi Auditor SMP Obvitnas dan Obter Gelombang I
18 Anggota OPM Tewas Ditembak TNI dalam Operasi Militer di Intan Jaya
Polri, TNI, dan Pemkot Tertibkan Bendera Ormas di Tanah Abang Demi Ketertiban Umum
Kronologi Ledakan Amunisi Kedaluwarsa di Garut Tewaskan 13 Orang
Kodim 0501/Jakarta Pusat Gelar Silaturahmi dengan Insan Media

Berita Terkait

Senin, 16 Juni 2025 - 21:10 WIB

Polres Metro Jakarta Barat Ungkap Laboratorium Gelap Narkotika di Wilayah Cengkareng

Kamis, 12 Juni 2025 - 21:05 WIB

Polsek Benda Gelar Acara Pengajian Rutin dan Santunan Anak Yatim

Senin, 9 Juni 2025 - 13:37 WIB

Polsek Benda Tangerang Adakan Acara Lepas Sambut Kapolsek Lama ke Kapolsek Baru

Selasa, 20 Mei 2025 - 16:22 WIB

Baharkam Polri Gelar Sertifikasi Kompetensi Bagi Auditor SMP Obvitnas dan Obter Gelombang I

Kamis, 15 Mei 2025 - 22:51 WIB

18 Anggota OPM Tewas Ditembak TNI dalam Operasi Militer di Intan Jaya

Berita Terbaru